BANDAR BIMA

Pengarang: 

H. SITI MARYAM R. SALAHUDDIN,

Penerbit: 

DEPARTEMEN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN JAKARTA

Tahun Terbit: 

1992/1993

Daerah/Wilayah: 
Nusa Tenggara Barat
Rak: 

1.4(000-09

BANDAR BIMA
Naskah lama yang berasal dari Nusa Tenggara Barat yang berjudul Bandar Bima, isinya tentang Tata Pemerintahan Kerajaan Bima dan Undang-undang serta aturan-aturan kesyahbandaran. Konstelasi Pemerintahan Kesultanan Bima dari awal sampai akhir tetap untuk dan berlaku efektif, meskipun selalu mengalami rongrongan dan tekanan-tekanan dari pihak Belanda, yang sedikit demi sedikit menembus benteng ketahanan Pemerintahan Kesultanan dengan mengurangi kewenangan di segala bidang. Nilai-nilai yang terkandung di dalam naskah ini adalah nilai kepemimpinan, budi pekerti dan nilai kesejarahan yang dapat menunjang pembangunan, baik fisik maupun spirituil.