Ditulis oleh dhanny pada Min, 02/26/2017 - 08:56
Pengarang:
HARUN DAS PUTRA
Penerbit:
CV. KAMI PONTIANAK
Tahun Terbit:
2007
Daerah/Wilayah:
Kalimantan Barat
Rak:
L1.3(UMUM)
PANTUN ADAT PERKAWINAN DAN PANTUN MELAYU
Pantun menggambarkan suasana masa lalu dan mempunyai nilai-nilai sejarah tentang kehidupan masyarakat Melayu di lingkungannya. Peranan pantun dalam kehidupan masyarakat kita pada saat sekarang semakin pudar. Inilah tantangan kita, bagaimanapun perubahan zaman semakin deras dan perkembangan budaya-budaya luar yang melanda generasi sekarang semakin berkembang dengan pesat.