PERKAWINAN ADAT BATAK DI KOTA BESAR

Pengarang: 

TITO ADONIS, HILDERIA SITANGGANG, ITA NOVITA ADENAN, BINSAR SIMANULLANG

Penerbit: 

DEPARTEMEN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

Tahun Terbit: 

1993

Daerah/Wilayah: 
Sumatera Utara
Rak: 

UUA-392.5 (390-399)

ISSN/ISBN: 

-

Jumlah Halaman: 
70

Dari penelitian yang dilakukan maka adat istiadat Batak tidak dapat dilihat sebagai kesatuan kebudayaan tapi dilihat sebagai kesatuan sosial. sehingga adat istiadat yang ideal dari orang Batak itu tetap ada, tetapi disesuaikan dengan situasi dan kondisinya. Ada unsur-unsur tertentu dari adat yang secara terus menerus digunakan oleh orang Batak, tetapi ada pula adat yang tidak digunakan oleh orang Batak selama berada di kota. Jadi penggunaan unsur-unsur adat istiadat di kota tergantung pada kebutuhan dan menyesuaikan dengan lingkungan di mana mereka tinggal. Perkawinan adat batak di Jakarta dapat dilihat sebagai suatu gejala sosial kota di mana kebudayaan dari daerah asal tidak dominan.