Kata waring dalam keseharian nelayan sudah jarang digunakan. Mereka lebih menyenangi sebutan jarring untuk alat tangkap ikan yang terbuat dari serat sintetis itu. Secara teknis struktur jarring sebagai alat utama, tali-tali, pelampung, dan pemberat. Adapun bahan dan alat untuk membuat jaring secara manual adalah benang sintetis atau alami, coban dan seleran. Selebihnya merupakan keterampilan ta…
Tipe seorang pemimpin yang baik, ideal, dan diidamkan bagi orang Sunda khususnya masyarakat Sumedang adalah pemimpin yang tidak egois (tidak mementingkan diri sendiri), cerdas, berwawasan, ikhlas (tanpa pamrih), jujur, baik hati (bageur), dll. Sedangkan sifat pribadi seorang pemimpin yang tidak diinginkan, adalah pemimpin yang egois, pendendam, pemalas, dll. Bentuk ungkapan yang mengandung kepe…
Kata gambang kromong diakui sebagai khas Betawi yang mengambil nama dari dua alat kesenian gambang dan kromong. Gambang merupakan alat musik pukul yang terdiri atas bilahan kayu yang ditampung dalam penampang berbentuk perahu, sedangkan kromong adalah alat musik pukul yang terbuat dari logam yang berbentuk pencolan. Pada saat sekarang, gambang kromong mencoba melakukan adaptasi dalam memenuhi k…
Acara nadran bagi masyarakat pesisir Indramayu merupakan acara tradisi yang harus dilaksanakan oleh para nelayan. Nadran merupakan tradisi masyarakat nelayan karena kebiasaan ini diwariskan secara turun-temurun antar generasi. Pada masyarakat Indramayu, mereka melaksanakan upacara adat nadran dengan tujuan untuk mendapatkan keselamatan dari para leluhur, roh-roh yang menguasai lautan dimana mer…
Lebak, bersama dengan tiga daerah lainnya, yaitu Serang, Pandeglang dan Tangerang, terkenal dengan sebutan Banten. Dalam kehidupan masyarakat Banten, ilmu bela diri silat tak ubahnya pepatah "gula dengan rasa manisnya". Pencak silat merupakan salah satu budaya masyarakat Banten dan sekaligus merupakan upaya untuk mempertahankan keberadaannya. Selain pencak silat, jenis kesenian lain yang popule…